36 | The Smile

1814 Words

2 pasang kaki mungil di taman itu bergoyang. Bergerak maju mundur. Seirama dengan angin sore yang menerpa tubuh kecil mereka berdua. Aziz menatap langit, begitu pula dengan Farhan. Keduanya sama-sama mengulum senyum di sana. Menatap langit yang tampak begitu cerah membiru. "Aku kangen Mama,” ucap Aziz membuka suara, yang membuat Farhan menoleh. Anak itu menatap wajah Aziz dari samping. Rambut Aziz semakin panjang, hampir menutupi sebagian matanya. Farhan balas tersenyum tipis tanpa berniat menimpali ucapan Aziz. "Kalau kamu, siapa yang kamu kangenin sekarang?" tanya Aziz setelah beberapa saat berlalu Farhan tidak menanggapi ucapannya. Farhan mendongakkan kepalanya, menatap langit dengan tatapan yang dalam. Seolah mencari-cari sosok di atas sana. Sosok yang entah berapa banyaknya ia ri

Free reading for new users
Scan code to download app
Facebookexpand_more
  • author-avatar
    Writer
  • chap_listContents
  • likeADD