25

2718 Words

Empat tahun terakhir hanya memiliki Bian sebagai satu-satunya orang tempatnya berbagi cerita mapun aktifitas, kini Shei merasa lebih kesepian. Setelah kepergian Raina, kesepian adalah sahabat keduanya setelah Bian. Tapi kehadiran Alden berhasil merubah harinya menjadi lebih baik, kesepian bukan hal yang ditakutkannya lagi. Dulu, Raina selalu menyempatkan diri tidur bersamanya disela kesibukan pekerjaannya di rumah sakit. Kini Alden seakan menjadi penggantinya. Kenyamanan tidur satu ranjang bersama pria itu kini menjadi candu untuknya. Tidur sendiri seperti sekarang membuat kesepian itu kembali. Walau sempat ditinggal dinas sampai tidak pulang, itu jauh lebih baik karena keadaannya tidak seperti sekarang. Mungkin Shei dapat memaafkan Alden yang tega menyembunyikan masa lalu sepenting ini.

Free reading for new users
Scan code to download app
Facebookexpand_more
  • author-avatar
    Writer
  • chap_listContents
  • likeADD