BAB 20

2885 Words

    Setelah dirasa suasana sudah membaik pada Bu Yanti dan juga Kirana, akhirnya Lunetta dan Gerhan berpamitan untuk pulang. Sebenarnya Bu Yanti dan Kirana ingin Lunetta menginap bahkan mulai tinggal bersama mereka. Namun, Lunetta menolaknya dengan alasan jarak rumah Bu Yanti terlalu jauh dari kampus. Bu Yanti dan Kirana pun memakluminya dan hanya meminta Lunetta sesekali untuk menginap.     Sesampainya dirumah Lunetta dan Gerhan langsung mandi di kamar mandi yang masing-masing berada di dalam kamar. Setelah selesai mandi ia teringat akan ajakan seorang teman barunya yaitu Dani, pemilik cafe yang menyuruhnya kembali datang. Dalam keadaan hanya memakai celana pendek saja, Gerhan langsung menerobos kamar Lunetta begitu saja. "Lunaa! Besok kamu libur kan?" seru Gerhan yang tiba-tiba sudah

Free reading for new users
Scan code to download app
Facebookexpand_more
  • author-avatar
    Writer
  • chap_listContents
  • likeADD