TENTANG MEREKA

3409 Words

Kringg..kring... Entah sudah berapa kali ponsel Nesya berdering, menunjukkan sebuah panggilan. Namun gadis itu tak kunjung mengangkat nya. Stefi mendesah. "Ck, Nesy! Angkat kek telpon lo! Berisik nih!" Kesal nya, dan menghentikan aksi rutin nya jika ke apartemen Nesya, yaitu memukul samsak. "Tauk! Ganggu banget! Gue jadi gak konsen nih nonton drama korea." Timpal Yuma tak kalah kesal nya. Nesya berdecak, dan masih saja membolak-balik halaman majalah. "Ranaya yang tidur aja gak keganggu. Lebay lo berdua!" "Emang dia nya yang kebo!" Geram Stefi, serta menatap tajam ke arah Nesya. "Angkat sana! Siapa tau penting." "Gak penting." Desis Nesya pelan. Kringg.... Kringg.... Ponsel di atas meja belajar itu terus berdering, kali ini tanpa henti. Ruby yang berada tidak jauh dari meja itu, me

Free reading for new users
Scan code to download app
Facebookexpand_more
  • author-avatar
    Writer
  • chap_listContents
  • likeADD