PERTUNANGAN

1957 Words

OB perempuan yang dipanggil oleh Livi itu mengalami keterkejutan yang tak kalah hebatnya dengan apa yang Livi rasakan. Sementara Livi yang bisa segera mengendalikan keadaan, segera tersenyum tipis dan menatap Indira -OB itu- dengan pandangan mencibir. “Oh, jadi sekarang kamu menjadi OB di kantor ini?” Livi berkata dengan sinis, tapi Indira hanya diam dan sedikit menunduk. Sesungguhnya Indira hanya tak ingin membuat keributan apapun yang akan mengacaukan keadaan dan mengancam pekerjaannya. “Kenapa kamu diam saja? Kamu malu bekerja sebagai OB, sementara laki-laki yang kau rebut dariku itu menjabat sebagai seorang presdir perusahaan?” Indira mendongak dengan pandangan menolak tuduhan Livi. Bagaimanapun dia tak pernah merebut Ibra dari siapapun. Gadis itu menggeleng tegas. “Apa maksud gel

Free reading for new users
Scan code to download app
Facebookexpand_more
  • author-avatar
    Writer
  • chap_listContents
  • likeADD