Mencari Celah

2064 Words

"Kenapa tidak pernah tersambung? Sedang menelepon siapa?" Ia berbicara pada ponselnya sendiri. Ya karena istrinya tak bisa dihubungi. Zasha sibuk berteleponan dengan Raffi. Ya sedikit curhat soal ia tak tahu kapan akan bisa balik lagi ke kampung halaman. "Tapi bukan kah hanya menunggu sidang, Sha?" "Iya. Tapi proses bimbingan belum selesai. Aku masih menunggu revisi dari dosenku juga." "Lalu?" "Kalau sudah selesai dan dinyatakan siap untuk sidang ya baru deh daftar." "Berarti belum bisa?" "Heum, baru juga dapat email balasan dari pembimbing satunya." "Masih banyak revisiannya?" "Ya gitu lah, Fi. Harus mulai lagi dari--" "Nyonya!" Ia reflek mematikan telepon dari Raffi. "A-ada apa?" Ya masih kaget lah. Ia menaruh ponselnya di sampingnya. Ia sednag berkutat dengan laptopnya.

Free reading for new users
Scan code to download app
Facebookexpand_more
  • author-avatar
    Writer
  • chap_listContents
  • likeADD