Rahasia Khumaira 2

1357 Words

[Flashback] Dua hari yang lalu sebelum undangan Bintang kepada Khalid dan Rahman. Khumaira sedang fokus dengan tugas yang diberikan ayahnya. Satu bulan sibuk yang benar-benar harus Khumaira gunakan sebaik-baiknya demi meraih restu anggota keluarga Abinaya. Di meja Khumaira tergeletak beberapa gambar tercetak, beberapa model produk terbaru permata mereka. Dari semua hal, bagian ini yang paling Khumaira suka dari perusahaan mereka. Memilih bentuk, menentukan warna serta membuat tren baru sebagai kiblat perhiasan di Indonesia. Khumaira suka sekali saat tugas ini memberinya kesan istimewa daripada semua pewaris Abinaya lainnya. Khumaira bisa meletakkan sentuhan feminin yang tak dimiliki para pria maskulin sebelumnya. Hampir setiap tahunnya Khumaira berhasil menaikkan nama perusahaan mereka di

Free reading for new users
Scan code to download app
Facebookexpand_more
  • author-avatar
    Writer
  • chap_listContents
  • likeADD