Chapter 23

1170 Words

Setelah tiga hari di rumah sakit, Ellen sudah dinyatakan sehat oleh dokter, dan ia bisa segera kembali ke mansion. Tidak hanya itu, Ellen juga mendapatkan kabar membahagiakan untuknya dan Oliver. Violet, bayi mereka juga bisa ikut pulang setelah berat tubuhnya bertambah, dan tidak ada lagi hal yang perlu di khawatirkan dari kondisi Violet. Masih berada di dalam kamar pasien, Ellen yang duduk di kursi roda sedang menggendong bayi mungilnya. Sedangkan Oliver dan Felix merapikan barang-barang mereka. Hingga akhirnya semua selesai ,dan masuk ke dalam tas. Oliver mendorong kursi roda itu keluar dari dalam kamar. “Oli, dia sangat nyenyak sekali jika sedang tidur,” ujar Ellen yang tidak melepaskan pandangan matanya dari Violet. “Baiklah … sepertinya aku akan tersingkir.” “Apa?” “Setelah Viol

Free reading for new users
Scan code to download app
Facebookexpand_more
  • author-avatar
    Writer
  • chap_listContents
  • likeADD