Delapan belas

998 Words

Aku meraih ponsel dari meja begitu keluar dari kamar mandi, ada satu pesan dari Bang Satrio. Menunda membukanya, aku mengambil baju ganti dulu, setelah berpakaian baru kubuka pesan tersebut. Bang Satrio: Kata Dwika, si Trinity naksir sama lo hahahahaha Napasku sedikit tertahan membaca pesan tersebut. Ini nyambung sih sama apa yang dikatakan Trinity di ruang kerja tadi, sebelum ia kutinggal mandi. Gimana ya? Gosh, aku gak tau harus ngomong sama siapa soal perasaan ini. Takut diledek iya, takut salah langkah juga iya. Me: Yeah Barusan aja dia bilang langsung Bang Satrio: Bilang suka sama lo? Aciyee Brannnnn Me: Kaga Dia bilang mau gak jadi pacarnya Bang Satrio: Anjir? Seriusan? Mantap Bran punya cewek Akhirnya Kita family Me: Apaan dah Gue belom jawab kok Bang Satrio:

Free reading for new users
Scan code to download app
Facebookexpand_more
  • author-avatar
    Writer
  • chap_listContents
  • likeADD