CLG | CHAPTER 92

2077 Words

Sebenarnya ada apa dalam dua hari ini? Siapa yang menyebabkan bosnya kembali menjadi workaholic? Padahal diawal-awal pernikahannya, dia selalu pulang tepat waktu dan menjemput istrinya. Memikirkan istri bosnya membuat Rafa terdiam. Jangan-jangan, bosnya sedang bertengkar dengan istrinya...? Bisa merasakan jika asistennya belum juga pergi, Gavin melirik Rafa. “Apa lagi yang kau tunggu?” Rafa membasahi bibirnya. Ia tahu telapak tangannya mulai berkeringat. Namun ia tetap meremas kedua tangannya karena gugup. Agak takut, ia mulai berseru, “Sir, saya ingin Anda makanlah terlebih dahulu. Saya tahu Anda ingin lembur malam ini seperti malam sebelumnya. Tapi jika Anda bekerja terus menerus tanpa ada asupan untuk tubuh Anda, Anda akan berakhir konyol di rumah sakit. Apakah Anda benar-benar ingi

Free reading for new users
Scan code to download app
Facebookexpand_more
  • author-avatar
    Writer
  • chap_listContents
  • likeADD