Bagian DuaPuluhEmpat

1017 Words

Arne menatap seorang wanita yang sudah tua berdiri di hadapan nya. Arne menatap menampilkan dari wanita itu dari atas hingga bawah. Wanita ini terlihat sangat tua. "Duduklah." Perintah Arne. Tabib itu pun menuruti perkataan Arne dan duduk di kursi yang ada tepat di depan Arne. Setelah Tabib itu duduk, Arne menunjukkan buku yang ia ambil dari Perpustakaan. Buku yang membuat nya sangat penasaran itu. Tabib wanita itu tersenyum melihat buku yang Arne tunjukkan kepada nya. "Aku tau tentang buku itu. Bahkan aku tau semuanya dengan jelas. Jadi anda ingin menanyakan tentang buku ini?" Tanya Tabib itu. "Iya. Kenapa ada dua Putri yang lahir pada hari itu. Bukan kah hanya ada satu Putri di kerajaan ini? Dan itu aku." Tutur Arne. Tabib tersebut kembali tersenyum dan menggeleng kepalanya.

Free reading for new users
Scan code to download app
Facebookexpand_more
  • author-avatar
    Writer
  • chap_listContents
  • likeADD