Bab 25

1018 Words

BELENGGU Bab 25   Aksa masuk ke dalam sebuah hotel, Demian memang sedang ingin bertemu dengannya. Pria itu duduk di sebuah restoran, yang terletak di dalam hotel tersebut. Aksa berjalan, menghampiri Demian, wajah pria itu terlihat kusut. Di hadapannya terletak sebotol wine, dan ia sedang menggenggam gelas berisi wine dingin. Aksa duduk di hadapan Demian, menatap sahabatnya itu dengan tatapan dingin. Demian tersenyum, melihat kehadiran Aksa di sana. Ia mengambil wine, dan menuangnya ke dalam gelas kosong, kemudian memberikannya kepada Aksa. “Mau es?” tanya Demian. “Biarkan saja, sebenarnya apa yang terjadi? Jovanca menangis dan memintaku mencarimu?” jawab Aksa. Pria itu kemudian meneguk wine-nya, menyeringai karena rasa panas yang menguar di tenggorokan. “Aku melakukan kesalahan,

Free reading for new users
Scan code to download app
Facebookexpand_more
  • author-avatar
    Writer
  • chap_listContents
  • likeADD