River mendengar orang yang berbicara dengan berbisik di dekatnya, tapi dia tidak tau siapa orang itu. Mata yang biasanya sangat mudah untuk terbuka kini rasanya begitu berat. Perlahan, River memaksa kelopaknya, hingga akhirnya cowok itu bisa melihat sekeliling yang masih buram. River mengerjap beberapa saat, cowok itu hendak bangun, dia tak tau dimana dia berada sekarang. "River, istirahat aja" cegah cowok yang sedari tadi duduk mendampingi sahabatnya yang tengah pingsan. “Gue dimana, Re?” tanya si perfect smile lip and eye dengan suara lirih, Regan tak kunjung menjawab membuat River terpaksa mengingatnya sendiri, kini sekitarnya sudah mulai terlihat dengan jelas. Ada Papa Rido yang saat ini tengah menyilangkan tangan di depan d**a, disampingnya berdiri laki-laki berkacamata bening yang m

