charming 11

343 Words
Perjalanan pulang terasa sangat cepat. Elrina pun diantarkan dengan selamat. Bahkan Arjuna juga telah memberitahukan keputusan mereka pada orang tua El. Arjuna sangat senang, bibirnya tidak berhenti tersenyum. Dia sampai tidak menyadari bahwa papa dan mamanya memperhatikan dia. "Duh... anak mama yang lagi kasmaran.. senyum-senyum sendiri sampai nggak tahu kalau ada orang disini." ucap Reni. "Waaaa.. astaghfirullah mama.!! kaget aku." ucap Arjuna. " gimana tadi makan malamnya? lancar?" tanya Danu "ehm... sukses pah." ucap Arjuna seketika Arjuna mendapat pelukan dari sang mama. " Duh selamat ya.. Anak mama udah mau jadi kepala rumah tangga" ucap Reni " terus tanggal berapa kalian akan menikah? jangan lama-lama, kami sudah tidak sabar pengen gendong cucu." ucap Danu. "ah papa,, Juna jadi enak deh kalau di tanya begituan. hehehe." ucap Arjuna " untuk tanggal,,kami serahkan kepada orang tua kedua belah pihak. karena Juna yakin, pilihan orang tua selalu yang terbaik untuk anak." ucap Arjuna " berarti kami tidak salah memaksa Anak semata wayang mama ini menikah dengan pilihan kami kan?" tanya Reni. Arjuna menanggapinya dengan malu-malu. " ya udah pah mah, Arjuna mau ke kamar, istirahat dulu." jawab Arjuna "ok sayang, jangan lupa mimpiin calon istri mu yah?" ucap Reni menggoda putranya. Dan hanya di acungi jempol oleh anaknya. Arjuna membuka pintu kamar dan merebahkan tubuhnya yang tinggi di kasur miliknya. Angannya melayang. Pikirannya sudah traveling kemana-mana. memikirkan saat dia dan El sudah resmi menikah. drtt...drtt... getaran handphone membuyarkan imajinasi liarnya. " ah... si Ryan!!! nggak tahu apa kalau lagi indah." gumamnya Ryan : Giman bos kencannya? sukses? nggak sia- sia dong gue milih tempat romantis. me : suksessss bro. tapi ada satu hal yang mengusik pikiran gue. besok gue ceritain ke lo Ryan : siip boss. tapi jangan cerita yang bikin gue halu ya. Lo nggak kasihan apa, gue masih jomblo. me : makanya, cepetan sono Lo cari pacar. jangan kelamaan jadi jomblo. Ryan : lah... situ nggak sadar? tiap gue deketin cewek,,eh doi malah nembak elu. jadi salah siapa gue lama jomblo? me : biasa ae... !! resiko jadi cogan.. hahahaha. Ryan : uwek!!!...idih narsis
Free reading for new users
Scan code to download app
Facebookexpand_more
  • author-avatar
    Writer
  • chap_listContents
  • likeADD