11. Bertemu Glen

1012 Words

Tujuh bulan berlalu begitu saja. Kini Gendis sedang berada di sebuah desa yang cukup terpencil dan jauh dari keramaian. Tempatnya bukan hanya indah juga asri, tetapi para tetangga yang tinggal di sekitar kontrakan Gendis begitu ramah. Namun ada satu masalah yang sedang Gendis alami. Dia dianjurkan untuk melakukan USG atas kehamilan di kota besar karena terbatasnya alat yang ada di desa tempat tinggalnya selama beberapa bulan itu. "Kenapa harus jauh-jauh, Bu Bidan?" tanya Gendis yang masih berbaring di atas brankar pasien. "Iya Bu Gendis. Saya curiga anak ini mengalami kelainan dan alat yang saya punya ini terbatas sekali. Makanya saya sarankan untuk pergi ke kota supaya tahu lebih pasti apa benar dugaan saya. Tapi saya berharap dugaan saya salah," jawab Bidan desa yang baru saja selesai

Free reading for new users
Scan code to download app
Facebookexpand_more
  • author-avatar
    Writer
  • chap_listContents
  • likeADD