Bab 11

1497 Words

"Papa nggak mau ikut masuk?" tanya Alana. Albert menggeleng seraya tersenyum. "Enggak. Papa masih ada urusan. Salam buat Abi. Sampaikan permohonan maaf Papa ke dia." Alana mengangguk tersenyum. Setelah itu dia keluar dari mobil Papanya dan bergegas masuk ke dalam rumah sakit. Tekadnya sudah bulat untuk memulai sebuah hubungan yang baru dengan Abi. Dia merasa nyaman bersama pria itu. Lagipula tak ada salahnya bukan mencicipi seperti apa sebuah ikatan itu. Dan dia sendiri yang akan meminta Abi untuk memacarinya. Lagipula pria itu juga sudah pernah menembaknya dulu. Walaupun bisa dikatakan Abi hanya mengajaknya untuk memulai semuanya dari awal, artinya pria itu menawarkan sebuah ikatan bukan? Dan Alana tak akan menyia-nyiakan hal tersebut. Dia akan kembali menjadi gadis yang mengejar-ngeja

Free reading for new users
Scan code to download app
Facebookexpand_more
  • author-avatar
    Writer
  • chap_listContents
  • likeADD