hari ini aku dan papi akan berangkat, ya entah kemana aku pergi, masih menjadi rahasia nya. "bi kami pergi jalan jalan dulu ya jaga rumah, nanti akan ku belikan oleh oleh untuk bibi dan ade" ucap ku sambil meraih tangan bibi dan merangkul serta mencium kedua pipi bibi. papi pun mengucapkan pamit kepada bibi dan berpesan menjaga rumah dengan baik selama kami pergi. "pak tolong bawakan koper ke mobil" suruh papi kepada pak ujang supir kantor yang akan mengantar kan kami berdua menuju tempat pemberangkatan. "udara laut udara laut udara laut" ucap ku merancau sambil berjalan menuju mobil. papi pun mengenggam tangan ku dan menggigit jempol ku, aku pun berteriak dan reflek mengigit tangannya kembali. "kurang kerjaan orang tua, main gigit gigit aja" ucap ku dengan nada kesal, papi hanya

