Chapter 33

1418 Words

Di tempat Ren Zeran berada tidak ada monster mutasi sama sekali. Karena dari denah yang ia miliki, ada suatu rahasia dari ruang yang ia masuki ini. Ruangan yang dimasukinya mirip dengan gudang, dengan banyak perabotan dan perlengkapan perang seperti pedang, tombak, dan masih banyak lagi. Tempat itu sangat berdebu, meskipun barang-barang yang berada di tempat ini rusak, namun Ren masih saja penasaran dengan firasatnya yang membawanya ke dalam ruangan tersebut Ren menurunkan satu kardus dari rak atas. Lalu membukanya, banyak serangga yang keluar. Tapi isinya hanya perlengkapan biasa. Dia berlanjut membuka kardus yang berada di rak bawah, lalu saat ia membukanya lagi-lagi itu hanya berisi dengan perlengkapan yang rusak. Ren menggeledah setiap kardus yang ada di dalam ruangan tersebut. Tidak

Free reading for new users
Scan code to download app
Facebookexpand_more
  • author-avatar
    Writer
  • chap_listContents
  • likeADD