Bab 26 - Harta Paling Berharga

1881 Words

Galaksi membolak-balikkan lembaran dokumen di tangannya dan membaca huruf yang tertera di atas lembaran tersebut dengan seksama. Pria itu terlihat sibuk dengan gunungan laporan yang harus diperiksanya siang ini. Beberapa di antara laporan itu merupakan laporan penting yang harus mendapatkan persetujuan darinya. Suara ketukan pada pintu kacanya tidak mengalihkan sedikit pun perhatian Galaksi dari dokumen tersebut. “Masuk,” ucapnya mempersilakan asistennya yang telah berdiri di balik pintu itu. Mendapatkan izin dari sang pemilik ruangan, Arsen pun melangkah masuk dan menundukkan sedikit kepalanya sebagai rasa hormatnya kepada Galaksi. “Nyonya sudah pergi, Pak,” lapor Arsen. Ia memang ditugaskan untuk melaporkan setiap gerak-gerik Vania setiap saat. Galaksi mengangkat sedikit wajahnya dan

Free reading for new users
Scan code to download app
Facebookexpand_more
  • author-avatar
    Writer
  • chap_listContents
  • likeADD