Siksa Kubur

3059 Words

"Kau tuh udah buat orang lain jatuh cinta terus dilepas begitu aja. Jahat kau, Keee!" Ia mengerjab-erjab. Baru saja tiba di rumah sakit. Ada dua staf administrasi tiba-tiba mendekatinya. Eh ini apa maksudnya sih? "Ada apaan sih?" Ia jelas bingung lah. Mereka malah kompak menggelengkan kepala. Ada hal yang memang tak kira Shakeera pahami. "Kau dan dokter Hasan!" "Laaah?" Ia kaget. "Ya ampuuun, Kee. Masa kau tak paham sih? Dokter Hasan itu begitu baik sama yang lain tapi dia--" "Begitu jahat sama aku. Artinya, dia benci sama aku," simpulanya. Kepalanya langsung ditoyor oleh kedua orang itu. Hahaha. Bahkan langkahnya segera dihentikan. Shakeera memang harus diluruskan deh. Ia mungkin tak sadar kalau sejak bertemu dokter Taqy satu bulan lalu, ia membuat ada dokter lain yang uring-urin

Free reading for new users
Scan code to download app
Facebookexpand_more
  • author-avatar
    Writer
  • chap_listContents
  • likeADD