"Ihh Mas Jae sana jangan peluk-peluk!" Dibulan kehamilan ke-7, Tan sama sekali tak mau berada di dekat Jaehwan, bahkan Tan menginginkan Jaehwan dan dirinya pisah kamar, namun tentu saja Jaehwan tak mau, Jaehwan lebih memilih untuk tidur di sofa kamarnya dari pada ia harus tak melihat istrinya semalaman, ia khawatir. Sudah dua minggu Jaehwan tak bisa tidur karena dia punya kebiasaan sebelum tidur yang tak bisa ia dapatkan jika ia tidur berpisah dengan Tan. "Sayang, malam ini aku tidur di ranjang ya?" pinta Jaehwan dengan mata sayu. "Yaudah, biar aku tidur di kamar tamu," ucap Tan. "Sayaang, kau tidak lihat lingkaran di bawah mataku ini semakin menghitam? Aku tak bisa tidur, sayang." Tan menghela napas dan menatap suaminya. "Yaudah, iya." Jaehwan memekik senang lalu memeluk Tan. Tak

