Chapter 61

2142 Words

Malam ini dengan di temani oleh Attala, Elana berusaha untuk berkomunikasi dengan Arwah anak kecil tersebut yang tak lain adalah Timmy. Keduanya memutuskan untuk berkomunikasi ketika semuanya sudah tertidur lelap dan melaksanakannya di teras agar tidak mengganggu yang lain. Elana pun sempat menanyakan apa yang di sukai oleh Timmy kepada Bibi Intan, jika Arwah tersebut tak bisa di ajak bekerja sama. Bibi Intan pun juga mendapatkan informasi tersebut dari kedua orang tuanya. “Elana, apakah tidak apa- apa jika kamu kembali berkomunikasi dengan arwah tersebut?” tanya Attala yang kembali meyakinkan sebelum nantinya mereka melanjutkan hal tersebut karena dalam berkomunikasi pun Elana juga membutuhkan banyak energi. “Aku sudah baik- baik saja Ta, lagi pula aku merasa sangat tenang selama ada ka

Free reading for new users
Scan code to download app
Facebookexpand_more
  • author-avatar
    Writer
  • chap_listContents
  • likeADD