Kenangan Buruk? Kenangan Indah?

1084 Words

"Berapa lama kau akan tinggal di New York?" Rama menggenggam tangan Sarah. "Tidak lama, Sarah. Hanya satu bulan." "Satu bulan sama dengan 30 hari. 1 hari 24 jam. 24 jam di kalikan 30 hari adalah 720 jam. Sedangkan, aku berpisah denganmu sehari saja sudah rindu berat. Apa aku bisa jauh darimu? Tidak. Aku tidak bisa. Bagaimana kalau aku ikut denganmu?” Keduanya tengah berada di rumah Rama. Duduk di sofa ruang TV. Alunan lagu “Aku Pasti Kembali” dari Grup Duo “Pasto” terdengar merdu. Seolah mendukung adegan keduanya. “Dengarkan lagu ini,” kata Rama. Aku akan pergi tuk sementara Bukan tuk meninggalkanmu Selamanya.. “Seperti lirik lagu ini— aku hanya pergi untuk sementara waktu. Jadi, jangan khawatir. Aku pasti kembali padamu.” *** Sarah tersentak bangun. Linda menggoyangk

Free reading for new users
Scan code to download app
Facebookexpand_more
  • author-avatar
    Writer
  • chap_listContents
  • likeADD