Perasaan Yang Berubah?

2926 Words

Agha kacau lah. Ia juga bingung kenapa ia malah datang menghampiri lalu duduk di sana? Alhasil malah membuat canggung kedua orang itu. Hanafi tampaknya mulai berjaga-jaga. Meski ia tahu perasaan Humaira, kedatangan Agha tadi tetap menjadi ancaman untuknya. Ini sama berlakunya dengan kehadiran Andros di antaranya dan Humaira. Ia mulai waspada. Humaira masih terbingung-bingung. Jelas bingung lah dengan kelakuan Agha tadi yang menurutnya aneh. Dan ia bahkan tak punya firasat apapun. "Lo ada hubungan apa sama Agha?" "Hah?" Humaira jelas kaget lah dengan pertanyaan itu. Selama ini kan ia tak pernah berpikir apapun. Ia juga masih bingung. Tiba-tiba ditodong pertanyaan begini oleh Hanafi. Sebetulnya, Humaira tak berpikir ke arah yang sama dengan Hanafi. Ia justru memikirkan hal lain. Sesuatu y

Free reading for new users
Scan code to download app
Facebookexpand_more
  • author-avatar
    Writer
  • chap_listContents
  • likeADD