Clarissa sendiri hanya ingin Fabian disampingnya, dia ingin merasakan cinta yang tulus dari Fabian. Meski semua itu adalah kebohongan dan hanya pura-pura, Clarissa tetap mau menerimanya. " Mas, kamu tadi Dari mana? "Tanya Clarissa kepada Fabian." Oh tadi teman meminta tolong karena mobil dia sedang rusak di jalan, Sudah kamu tidur ya istirahat kamu pasti capek. "Fabian dengan perlahan mengusap kepala Clarissa menghantarkan rasa kasih sayang kepada Clarissa walau sebenarnya Fabian hanya perhatian biasa. " ya Mas, aku tidur ya. "Tak lama Clarissa benar-benar tertidur pulas karena usapan lembut di kepala Clarissa, Fabian diam diam menatap wajah Clarissa. Memperhatikan setiap lekuk wajahnya sungguh hal yang sangat disayangkan karena Clarissa menodai pernikahannya. Fabian lalu diam-diam beranja

