Memori -10

2115 Words

Kou segera menghampiri Kudou Masahiro setelah lukanya ditangani. Berbeda dengan Nakazawa Naofumi yang mendapatkan luka cukup dalam, lemparan belati itu tidak terlalu dalam melukai pinggang Kudou Masahiro. Sekarang setelah lukanya sudah ditangani oleh dokter, ia bisa langsung pulang. "Kau tampak tidak tenang, ada apa?" Tanya Kudou Masahiro sembari menatap Kou yang sejak tadi terus memperhatikan poselnya. "Aku mengirimi pesan kepada Izumi dan menanyakan keadaannya namun dia sama sekali tidak membalas pesanku. Dia seharusnya ikut ke rumah sakit dan memeriksakan lukanya." Keluh Kou kesal. Kudou Masahiro terkekeh mendengar gerutuan Kou, seperti sudah sangat terbiasa mendengar teman satu gengnya itu menggerutu setiap kali membahas Izumi yang terluka. "Seperti tidak kenal Izumi saja. Dia tid

Free reading for new users
Scan code to download app
Facebookexpand_more
  • author-avatar
    Writer
  • chap_listContents
  • likeADD