“Baik kek. Terima kasih atas kesempatan yang telah diberikan kepada Kael.” Ujar Kael sembari memberi hormat “Kalau begitu, nak Kael tolong kamu rahasiakan dari Dewu kalau kakek menjadi gurumu.” Ujar kakek Qin Shi “Baik kek.”ujar Kael “Kael tolong rahasiakan pembicaraan kita ini dari siapapun termasuk dari Dewu. “Baik kek. Saya akan pegang rahasia ini.” Ujar Kael sembari mengangkat tangannya bersumpah “Terima kasih nak. Saya percaya kepadamu. Kalau begitu, bisa tolong kamu panggilkan mereka bertiga.” ujar kakek Qin Shi meminta tolong kepada Kael Kael melangkah keluar ruangan raja Dewu lalu memanggil mereka bertiga untuk memasuki ruangan seperti yang dipesankan kakek Qin Shi. “Dewu, nak Kael ini adalah Putera Mahkota Kerajaan Heavenus. Dia ingin kembali ke kerajaannya sesegera mun

