“Kekaisaran YUHEN tidak jauh dari Kerajaan Heavenus. Akhirnya aku bisa kembali pulang ke rumah. Ayah ibu tunggu anakmu sebentar lagi.” batin Kael “Baiklah nona. Saya bersedia mengambil Quest Yin ini.” “Anda yakin tuan? Misi ini sangat berbahaya. Tetapi jika Tuan Kael bersikeras mengambil Quest Yin ini, kami akan senang hati menerimanya.” “Nona, bolehkah saya bertanya satu hal lagi? Tapi bukan tentang Quest Yin.” Kata Kael “Silahkan tuan.” ujar Lian “Bisa nona ceritakan tentang Turnamen Tahunan Yajao. Saya tertarik untuk mengikutinya.” pinta Kael kepada Nona Lian “Wah Tuan Kael tertarik juga dengan turnamen kecil itu.” kata Pangeran Cheng-Gong memotong pembicaraan Kael “Owh, pangeran. Kenapa sudah kembali. Apakah misi Anda sudah berhasil.”bisik Kael kepada Pangeran Cheng-Gong begitu

