21. Ini jalan-jalan atau Dating?

2402 Words

Erwin terjaga dari tidur. Mengumpulkan seluruh kesadaran sambil terus mengerjapkan mata, ia merasakan dengan jelas bagaimana lengan kirinya terasa kebas dan nyeri. Begitu pelan-pelan menurunkan pandangan, Erwin langsung dibuat terkejut. Ada Velove yang saat ini tengah tidur dalam posisi memeluk tubuhnya. Deru napas wanita itu terdengar sangat teratur. Wajahnya yang damai menandakan bahwa tidurnya saat ini pasti sangat nyenyak. Pelan-pelan Erwin berusaha untuk menarik lengan berikut tubuhnya dari dekapan Velove. Tapi, bukannya terlepas, wanita itu malah refleks semakin mengeratkan pelukan. Yang mana hal ini membuat Erwin tambah kelimpungan dan akhirnya terpaksa membangunkan. "Velove ... " bisik pria itu. "Velove Arianna Wijaya. Cepat bangun," perintahnya dengan lembut sambil sesekali

Free reading for new users
Scan code to download app
Facebookexpand_more
  • author-avatar
    Writer
  • chap_listContents
  • likeADD