Chapter 11 - Patah hati

1573 Words

Sri, menggerakan kakinya yang ada diatas meja dengan susah payah. Dia, masih merasakan nyeri karena terjatuh tadi, untung, ketika dia terjatuh, ada Romeo yang membantunya. Wanita itu, hanya diam diatas ranjang sambil menghela nafasnya, "Huft, la kok bosen gini to?" Perlahan - lahan, dia menggerakan pelan kakinta untuk turun ke bawah ranjang. Dengan berpegangan pada meja samping ranjangnya, Sri berdiri. Dia merambat untuk turun dengan kakinya yang pincang. Rosa, yang melihat wanita itu berjalan merambat dengan kaki pincangnya, dia lalu mendekati wanita itu, "Sri?" Sri menoleh, "Eh Bu Rosa?" "Kaki kamu kenapa?" Sri, melihat kakinya dan dia menyengir, "Ini Bu, kakinya Sri terkilir. Tadi nganu, jatuh di kamar mandi." Rosa menggelengkan kepala, "Seharusnya kamu hati - hati. Udah dibawa k

Free reading for new users
Scan code to download app
Facebookexpand_more
  • author-avatar
    Writer
  • chap_listContents
  • likeADD