ROKI JATUH CINTA

559 Words
setelah obrolan Rian dengan Abah selesai, Rian mengajak Roki untuk melihat tempat lain biar dia tidak bosan dan tidak langsung mengajak Rian pulang, sesampainya di sebuah warung kopi, Rian meninggalkan Roki karena ada panggilan di ruangan, Rian:Ki, tunggu di sini bentar ya,saya mau ke ruangan sebelah Roki:oke siap,jangan lama lama ya Rian: insyaallah setelah Rian pergi,tanpa disengaja ada seorang perempuan yang sempat Roki lihat ada di sampingnya, karena ia hendak membeli kebutuhan dapur yang ia butuhkan, tanpa di sadari si Roki tak menyadarinya bahwa ia berada di sampingnya,sontak Roki kaget karena tiba-tiba ia ada disampingnya Roki:aaaa.....(kaget) secara bersamaan mereka kaget, Aisyah pun sontak kaget karena mendengar kagetan Roki si penjual malah ketawa melihat ekspresi mereka berdua penjual: hahahaha...jadi keinget masa muda ibu dulu liat kalian kaget seperti itu (ketawa jujur) tak berselang lama Aisyah pergi karena kebutuhan nya sudah selesai Roki:Bu,ibu tau dia? penjual;iya tau dong dek,dia itu Aisyah anaknya Abah yang punya pondok pesantren ini Roki:ohhh... namanya Aisyah, makasih Bu(sambil senyum bahagia) penjual: emang ada apa dek? Roki:gpp Bu, cuma tanya saja(senyum bahagia) tak lama kemudian ian datang membawa buku tebal, sambil mengajak Roki beristirahat, sampai di tempat istirahat, mereka langsung tertidur, faktor perjalanan jauh, jadi tanpa beristirahat di jalan, karena Roki sedang membuat konten, jadi Rian tak enak mengganggu kesenangan teman, malam tiba Roki mulai merasa bosan karena ditempat ini bukan lingkungan dia,beda dengan Rian yang sudah terbiasa di tempat sepi dan tenang, Rian:kenapa kamu Ki?bosen? Roki:iya Yan,yu ah cari tempat yang enak buat nongkrong (muka kebosanannya) Rian:ayo,bawa cameranya saya kasih tau pemandangan yang pas buat konten kamu bergegas lah mereka keluar dan setelah keluar Roki melihat perempuan ditemui nya diwarung tadi,sontak Roki menyimpan malah dia lebih memilih pergi ke warung itu lagi Roki:Yan Yan kita ke warung ini lagi(dengan senyum bahagia) Rian:lah kamu lapar, Roki:ga juga,cuman saya pengen kesitu aja Rian:oke deh ayo.. pemandangan yang tak pernah Roki lihat semakin ia penasaran dengan perempuan itu, semenjak ia tak sengaja melihat wajah cantiknya, Roki:Bu.. minta teh hangat ya.. Rian: assalamualaikum warahmatullahi wabarokatu Bu saya minta jahe hangat ya penjual dan Aisyah menjawab salam Rian "waalaikumsalam warahmatullahi wabarokatu,iya mas" tunggu sebentar ya... mata Roki tertuju menatap Aisyah yang sedang membantu si ibu penjual kopi, tanpa disadari disini lain Rian memperhatikan Roki dan sambil tersenyum jahat Rian:hoooyyyy...jaga matanya (sambil mengelap muka Roki) Roki: apaan si Yan(tersipu malu) tak lama kemudian Aisyah memberikan minuman mereka,dan Tak memperhatikan mereka, karena Aisyah sosok yang menjada pandangan dan yang pasti dia selalu mengikuti ajaran agamanya, soktak Roki berjabat tangan ke Aisyah dan berkenalan, Roki:kenalkan saya Roki teman Rian(sambil memberikan jabatan kenanalan ke Aisyah) Aisyah hanya tersenyum,dan Roki sedikit malu karena jabatan kenanalan nya tak dijabat kembali, ekspresi Rian malah ketawa melihat mereka berdua Rian:hahahaha ....hey jangan bengong,emang iya begitu kalo berjabat tangan dengan yang bukan mahram nya Roki mulai semakin penasaran dan semakin ingin berlama-lama ditemapt ia singgah, setelah ia selesai meminumnya,mereka langsung pulang dan ingin tau lebih jauh soal perempuan yang bernama Aisyah tadi, sesampainya di kamar mereka,Roki langsung bertanya ke Rian, Roki:Yan,saya boleh tanya ga? Rian: silahkan Roki:kamu tau apa aja tentang perempuan yang bernama Aisyah tadi??? Rian langsung bengong mendengar perkataanya Roki Rian:jangan maen maen Aisyah orang baik , Roki:saya tau tentang dia,kenapa jawabannya beda Rian:bukan maksud apa apa?ia saya tau tentang dia,tapi apa kamu sanggup setiap hari bangun pagi? Roki: hubungan nya apaan sama bangun pagi? (sambil berpikir bingung)
Free reading for new users
Scan code to download app
Facebookexpand_more
  • author-avatar
    Writer
  • chap_listContents
  • likeADD