Chapter 16 : Perpisahan

1009 Words

Lalu, Alfred berjalan keluar dari ruang sidang mencari kedua anaknya. Begitu mendengar suara sang ayah, keduanya lantas keluar dari ruangan dan berlari menghampiri Alfred dan memeluknya erat. “Daddy ....” Aaron dan Emily berlari menghampiri Alfred, lalu memeluk erat pria itu. “Emily, Aaron ayo kita pulang,” ajak Alfred pada kedua anaknya. “Mom bagaimana, Dad,” tanya Aaron penasaran. “Nanti Daddy jelaskan setelah kita sampai di rumah. Ayo kita pulang dan Daddy akan memasakkan makan siang untuk kalian.” Aaron dan Emily bersorak gembira, tetapi sebelum ketiganya melangkah pergi, Alfred meminta tolong kepada Bibi May untuk memberikan kunci mobil miliknya kepada Clara. Sementara Alfred akan menumpang pada mobil Bibi May. Bibi May bergegas memberikan kunci mobil kepada Clara yang masi

Free reading for new users
Scan code to download app
Facebookexpand_more
  • author-avatar
    Writer
  • chap_listContents
  • likeADD