Story By Peopleofrownation
author-avatar

Peopleofrownation

ABOUTquote
Not a poet nor a professional writer. I just want to convey a fragment of the meaning that is wrestling in my head.
bc
Sepenggal Makna : Kekasih Bayangan
Updated at Sep 3, 2021, 10:00
Jadi kekasih bayangan itu sama sekali tidak menyenangkan. Menyakiti hati seseorang juga bukan sebuah prestasi. Terlepas dari siapa sebenarnya yang menyakiti dan disakiti, siapa yang salah dan siapa yang benar, harusnya kita sama sama menyadari bahwa sebelum memutuskun untuk memulai kisah cinta sadarilah ada konsekuensi yang mungkin menyakitkan.
like