Chapter 50

524 Kata

Bian mengetuk pelan pintu apartemen milik Megan yang di tempati oleh Ivy.  Setelah beberapa menit berdiri di depan pintu akhirnya pintu terbuka. Menampilkan sosok Ivy dengan rambut acak-acakan, istrinya itu menguap lebar.  "Cari siapa?" tanya Ivy masih memejamkan mata.  "Kamu," jawab Bian sendu.  Mata Ivy melotot lebar, "Hah!" kagetnya.  "Bi-Bian?" Tanpa menjawab, Bian malah menerobos masuk kedalam.  Bian masuk kedalam kamar dan memeluk Bangga yang tertidur.  "Kamu penculik anakku!" ujarnya sendu tanpa melirik Ivy.  Ivy terdiam beberapa saat, "Kamu b******n!" umpatnya.  Ivy mencepol rambutnya, ia menatap mata hitam Bian yang redup.  "Jangan tinggalin aku lagi!" seru Bian, lalu berjalan menghampiri Ivy yang terdiam.  Ivy terkejut saat Bian memeluknya begitu saja. Ivy dapat meras

Bacaan gratis untuk pengguna baru
Pindai untuk mengunduh app
Facebookexpand_more
  • author-avatar
    Penulis
  • chap_listDaftar Isi
  • likeTAMBAHKAN