Hug

1569 Kata

Gamaliel duduk di sebuah kursi kayu sembari menggerakkan kakinya tak sabar. Raut wajah yang menyiratkan sebuah amarah membuat seorang pemuda di sampingnya tak berani bertanya. Sekitar pukul 8 tadi, Gama tiba-tiba datang ke apartemen Rachel. Ia mengajak Melvin untuk menemaninya menjenguk Desta di kantor polisi. Entahlah, Melvin sendiri juga tidak yakin bahwa tujuan Gama hanya murni 'menjenguk'. Pasti ada sesuatu yang salah, pikirnya. Tak sampai sepuluh menit, dua orang polisi laki-laki mendatangi Gama dan Melvin. Polisi tersebut membawa seorang pemuda dengan borgol di pergelangan tangan, rambut yang sepenuhnya botak, serta pakaian biru khas tahanan. Belum genap satu minggu Desta ditahan, wajah tampannya sudah terlihat cukup tirus. "Mas Gama," jelaga Desta berbinar tatkala melihat manta

Bacaan gratis untuk pengguna baru
Pindai untuk mengunduh app
Facebookexpand_more
  • author-avatar
    Penulis
  • chap_listDaftar Isi
  • likeTAMBAHKAN