Candra keluar sendiri dan pergi ke sebuah tempat. Saat dia ingin masuk mobil tiba-tiba sekelompok preman menghampirinya dan menghajarnya. Candra mencoba melawannya. Kini Candra bertarung dengan sengit. Candra memang hebat dalam hal bertarung. Namun, kelihatannya dia juga kewalahan sekarang karena memang banyak sekali orang-orang itu menyerangnya. Dia akhirnya tumbang dan di hajar habis-habisan. "Mana uang lo!" gertak salah satu pria berambut landak itu. Candra akhirnya dengan pasrah mengambil seluruh uang yang ada di luar kantongnya dan memberikannya. Mereka tertawa tapi entah kenapa mereka tidak meminta dompet Candra dan mobilnya juga. Candra beruntung terlihat seluruh warga juga membantunya saat melihat. Namun, saat warga ingin membantunya. Tiba-tiba ada seorang perempuan mendekatinya

