BAB 26

2061 Kata

Pengakuan cinta dari Lay adalah hal yang tidak pernah gue duga sebelumnya, terlebih gue baru saja ditinggalkan Changmin untuk selama-lamanya. Gue masih meragu. Gue tidak ingin menjadikan sosoknya sebagai pengganti apalagi pelarian. Sehingga hari itu gue tidak merespon lebih jauh menengai pengakuannya. Untungnya Laynard mengerti jika gue sedang berkabung dan masih membutuhkan waktu. Kami masih tinggal bersama di apartemen milik Lay, Lay juga masih fokus dengan profesinya sebagai dokter dan masih vakum dari dunia hiburan. Sesekali asistennya yang bernama Banyu datang berkunjung dengan membawa banyak makanan, dan kami mengobrol untuk menghabiskan waktu bersama. Lay tidak pernah membiarkan gue benar-benar dalam kondisi sendirian. Jika Banyu tidak datang berkungjung, maka ia akan rutin menghub

Bacaan gratis untuk pengguna baru
Pindai untuk mengunduh app
Facebookexpand_more
  • author-avatar
    Penulis
  • chap_listDaftar Isi
  • likeTAMBAHKAN