BAB 35

1165 Words

Aku masih tidak percaya dengan yang baru saja aku dengar. Aku masih sangat terkejut, saat Ratu mengatakan akan membawa aku pergi ke dunia manusia. “Apakah itu benar, Bunda?” Aku ingin mendengar lebih jelas lagi. “Iya. Bunda akan mengajak kamu ke sana,” jawab Ratu dengan sangat tegas. “Waaa...” Saking senangnya, aku tidak sadar berdiri tanpa mempedulikan rasa sakit di kaki ini. “Hai... hati hati. Kaki kamu belum sembuh.” Ratu menahan gerakkan ku, agar aku tetap duduk di kursi roda. “Ada beberapa hal dulu yang harus Bunda sampaikan ke kamu.” Ratu sepertinya, akan memberikan sebuah syarat untuk aku bisa pergi ke sana. “Ya, Bunda.” Aku mencoba mendengarkan yang akan disampaikan Ratu dengan perasaan tenang. “Pertama. Selama di sana, kamu tidak boleh jauh dari Bunda.” Ratu mulai mengataka

Free reading for new users
Scan code to download app
Facebookexpand_more
  • author-avatar
    Writer
  • chap_listContents
  • likeADD