setelah amel men off pesan wa nya kini dia pun membereskan laptop serta peralatan untuk mendesign.
amel beranjak dari tempat duduknya menuju kamar ,bersiap siap ketemu sama reyhan, meskipun dalam benaknya penasaran dengan apa yang akan di bicarakan oleh reyhan kepadanya.
ditempat lain
reyhan juga sama bersiap siap melepaskan jas putihnya dan di menggantikannya jas berwarna biru langit, kini pesona reyhan pun terpancar , ketampanannya, wibawanya, ketegasannya, serta aura kharismanya keluar ,bahkan terlihat dari wajah tampannya terus mengembangkan senyumannya sehingga 100% mirip dengan pria drakor seperti lee min hoo kw.
reyhan pun sudah selesai dengan penampilannya kini ,dia pun keluar dari ruangan itu lalu berpapasan dengan fayna yang juga hendak ngajak reyhan makan siang.
" wahhhh ,dokter rey kamu tampan sekali " kata fayna keceplosan sambil melongo dan mata pun tak berkedip sama sekali.
" hehehe masa sih, perasaan penampilanku sama seperti biasanya ,hehehe" jawab reyhan dan tersenyum memandang wajah fayna yang tidak berkedip dan melongo .
" fayna kok liatin aku kayak gitu ya , ehm berarti penampilanku sukses bikin orang gak berkedip, pasti kalau amel melihatku akan seperti adiknya ." batin reyhan sambil tersenyum sendiri dengan halunya.
" ehmmmm" deheman reyhan membuyarkan lamunannya fayna." udah kan mandangnya, gak usah sampai segitunya, aku tau kalau aku ini ganteng kan " kata reyhan sambil menurunkan alisnya sambil tersenyum menggoda.
" hehehe maaf dokter rey, oya ngomong ngomong kamu mau kemana dokter rey , kok gak pakai jas dokter??" tanya fayna
" iya aku ada urusan fay, oya kalau kepala direktur cari aku bilangin dulu ya aku ada urusan sebentar dan sangat penting darurat ." kata reyhan lalu berlalu dari hadapan fayna yang masih bengong.
" ada urusan penting dan darurat apa ya kok tumben gak cerita sama aku " batin fayna lalu dia pun tersadar dari lamunannya kembali dan sekarang dia tidak mendapatkan reyhan yang ada didepannya. " lo kok sudah gak ada aja ini dokter reyhan ," lalu fayna pun berbalik badan dan mendapat reyhan sudah ada di parkiran mobil yang kebetulan mobil reyhan terparkir tepat di depan ugd. " dokter reyhan , tunggu ..." teriak fayna dan dengan berlari secepatnya , tapi sialnya tepat fayna sudah sampai reyhan sudah menjalankan mobilnya ." hos hos hos ( anggap saja itu nafasnya tersengal sengal akibat berlari ) ya ampun dokter rey mau kemana sih, tumben juga gak ngajak aku , hufh ya udah deh aku makan di kantin aja, nanti aku minta penjelasan sama kamu dokter rey ,awas kamu ya. hufhhh " gumam fayna lirih sambil mengelap keringatnya yang bercucuran akibat berlari mengejar reyhan.
kini fayna pun kembali masuk ke rumah sakit lalu tujuannya dia langsung ke kantin rumah sakit , karena dia sangat lapar.
kini reyhan pun menuju tempat dimana dia sudah berjanjian bersama amel.
amel pun yang sudah rapi dan cantik itu .
lalu dia pun turun dari tangga yang dia cari adalah mamanya karena dia terbiasa untuk berpamitan dulu sebelum berangkat kerja ataupun kepergian kemana pun itu .
" ma , amel berangkat kerja dulu ya " pamit amel lalu meraih tangan kanan mamanya dan menciumnya dengan kasih sayang dan tulus.
" iya sayang, hati hati ya semoga dilancarkan urusannya, ." kata mama lalu menarik wajahnya amel untuk di cium kening putrinya itu.
" iya ma, assalammualaikum ." salamnya kepada mama
" walaikumsalam , pulang jangan terlalu malam mel. " kata mama
" iya ma ,ya udah amel pergi dulu " kata amel dan berlalu menuju parkiran mobil yang ada di garasi rumahnya tapi belum sempat naik mobilnya, di belakang sudah ada suara teriakan heboh.
" sa.......yang..... a.....mellll..." teriak sang mama . mama.berteriak sambil berlari .
amel pun berbalik badan dan mendapatkan mamanya berlari sambil nafasnya ngos ngosan .
" ya ampun mama, !!! ada apa kok teriak teriak dan lari juga , ??? kalau jatuh gimana ma ???" kata amel kaget mendapatkan mamanya seperti habis di.kejar maling berlarian.
hos hos hos hos." sayangnya mama amel ,udah dong omelnya ,ini mama cuman mau kasih kotak bekal yang ada kuenya di dalamnya . " kata mama lusi yang dengan terbata bata akibat berlarian tadi.
" huffhh. aku kira ada apa ma , ya udah sini amel ambil ma ,makasih ya ma " ucap amel.
" iya sayang , di makan ya ,di habisin pokoknya" titah mama lusi
" iya ma ,siap , ya udah amel berangkat dulu ,ini sudah siang ma , " pamit amel.
" iya sayang hati hati ya " kata mama lusi.
" iya ma" kata amel yang kini sudah masuk kedalam mobil
amel pun membuka kaca mobilnya dan dia pun melambaikan tangannya kepada mamanya .
" daahhhhh ma ." lambaian tangan amel.
" dah sayang ." membalas lambaian juga.
mama pun sudah memasuki rumahnya setelah melihat mobil putrinya sudah meninggalkan garasi mobilnya.
reyhan pun sudah sampai dahulu ketempat tujuan yang sudah janjian sama orang, dan kini reyhan melihat dulu cari tempat duduk yang mungkin di anggapnya indah. reyhan pun mengambil tempat duduk yang ada dijembatan dan samping sampingnya banyak bunga bermekaran tepat di.bawahnya ada ikan hias dan bisa melihat dengan jelas ikan itu berenang kesana kemari dengan sangat bahagia karena di lantai transparan .
reyhan pun menunggu wanita itu sambil melirik lirik jam dan dengan sesekali dia ambil ponselnya untuk memainkannya yang dapat mengurangi kebosanan.
15 menit sudah berlalu masih belum ada tanda tanda orang masuk di cafe itu sehingga dia pun memanggil pelayan karena merasa kehausan.
" pelayan ." teriak yang agak nada tinggi dan melambaikan tangannya di salah satu pelayan itu.
terlihat pelayan itu pun mendekati meja reyhan .
"selamat siang mas , bisa saya bantu ? " tanya pelayan itu.
" mbak saya pesan minum aja dulu ya , soalnya saya mau menunggu teman saya dulu , saya mau pesan juice sirsak ya 1.." kata reyhan kepada pelayan
" iya mas gapapa, oke 2menit lagi minuman mas sudah sampai, mohon di tunggu sebentar mas , saya permisi dulu" pamit pelayan tersebut.
selang 2 menit pelayan itu terlihat kembali, dan menghampir meja reyhan.
" ini mas minumnya, silahkan dinikmati, " kata pelayan itu dengan ramah dan meletakkan gelas yang isinya juice sirsak itu.
" iya makasih ,"ucapnya reyhan dan.langsung meminum juice sirsak itu hingga tinggal seperempat gelasnya .
dan sudah 20menit lamanya amel pun belum ada tanda tanda datang, sehingga menbuat reyhan bernafas kasar dan mengusap wajahnya kasar frustasi dan sering melirik.jam tangannya itu.
" masa amel tidak jadi kesini ya " gumamnya ." sudah hampir 20 menit dia belum datang juga " gelisahnya reyhan
tak lama kemudian diseberang sana ada wanita masuk ke cafe itu , wanita itu sangat cantik dan anggun, apalagi wanita itu memakai syari berwarna salem motif bunga . wanita itu menghampiri pria yang sudah di ajak janjian tadi .
" maaf saya telat rey, tadi ada kendala di jalan " kata wanita itu yang tak lain amel, dan amel pun duduk dihadapan reyhan .