7 Years - Lukas Graham ___________________________ Semua kepala tertunduk saat seorang pria yang begitu dominan masuk kedalam tempat mereka bekerja, Pria yang sangat disegani di kalangan pebisnis. Tidak ada garis senyuman di bibir pria itu, dengan angkuh pria itu melewati orang-orang yang menundukkan kepalanya, sapaan mereka bagai angin lalu yang tidak penting untuk dibalas baginya, dibelakangnya terdapat belasan bodyguard yang siap menggantikan dirinya jika secara tiba-tiba sebuah peluru membidik. Dia jarang sekali datang ke Kantornya, biasanya dia bekerja dirumah, mengontrol sistem serta memeriksa Laporin Dan statistik pendapatan. Dia hanya datang jika ada pekerjaan penting yang tidak dapat digantikan oleh orang yang dipekerjakannya. Dia melangkahkan kakinya masuk kedalam sebuah r

