- Kelanjutan Singa vs Tikus -

2306 Words

"Ayo, buruan!" Pergelangan tanganku kembali tergenggam. Aku yang telah menunduk, kembali mengangkat pandangan. Eh, Taufan balik lagi ternyata. Aku sudah tidak memperhatikan. Sibuk membungkuk untuk meredakan nyeri di perut karena terguncang. Kali ini Taufan memberi kode kepada truk yang melintas. Tidak langsung lompat seperti sebelumnya. Ia membantuku untuk dapat bergelantung seperti dirinya sebelumnya. Mengangkat tubuh bawahku, mendorong agar bisa lebih naik ke atas. Kedua tanganku memegang besi di luar bak truk yang paling atas, ujung kaki..., Bukan, bukan ujung kaki, tapi ujung sepatu menginjak besi bak truk paling bawah. Sungguh menyiksa! Terlebih jiwa ragaku sudah lelah akibat berkejaran dengan kelompok parasit tadi. Berkali-kali kakiku tergelincir. Karena tidak biasa, juga letih l

Free reading for new users
Scan code to download app
Facebookexpand_more
  • author-avatar
    Writer
  • chap_listContents
  • likeADD